Pinjam Uang di Aplikasi DANA Tanpa Ribet Jaminan KTP, Fitur Ini Membantu Banget!
Saldo DANA menjadi salah satu bentuk dompet digital yang kerap digunakan masyarakat di Indonesia untuk menerima atau pembayaran berbagai transaksi.-dok. DANA-
1. Buka aplikasi DANA Premium.
2. Pilih menu "Minta".
3. Klik "Atur Jumlah".
4. Masukkan jumlah uang yang ingin dipinjam, seperti Rp50.000, 100.000, atau sesuai keinginan pengguna.
5. Pengguna juga diminta untuk menuliskan catatan dengan batasan 50 karakter.
6. Setelah selesai, klik "Lanjutkan".
7. Salin link Minta DANA yang telah dibuat, dan kirimkan kepada teman atau tujuan melalui aplikasi pesan, seperti WhatsApp atau Line.
8. Tunggu beberapa saat hingga ada pengguna DANA yang akan mengirim saldo ke akun pengguna.
9. Periksa saldo DANA. Jika ada pengguna yang setuju, maka saldo pengguna akan langsung bertambah.
Dengan adanya fitur 'Minta' ini, pengguna dapat dengan mudah meminjam saldo DANA tanpa harus melampirkan KTP.
BACA JUGA:Cuan Terus! Ini Cara Dapat Saldo DANA Gratis Rp 200 Ribu Tanpa Undang Teman yang Wajib Dicoba
Kami berharap pengguna dapat memanfaatkan fitur ini dengan bijaksana dan bertanggung jawab.
DANA akan terus berusaha menyediakan fitur-fitur inovatif yang memudahkan pengguna dalam bertransaksi.
Jadi, tunggu apalagi? Segera upgrade akun DANA kamu menjadi premium dan manfaatkan fitur-fitur menariknya sekarang juga!
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: