Malaysia Ganti Raja! Penguasa Johor Jadi Yang Dipertuan Agong ke-17
Sultan Johor Ibrahim Sultan Iskandar terpilih untuk menjadi Yang Dipertuan Agong ke-17.-Free Malaysia Today-
Adapun Raja Malaysia saat ini yaitu penguasa Pahang Al-Sultan Abdullah Ri'ayatuddin Al-Mustafa Billah Shah yang akan berakhir masa jabatannya pada 30 Januari 2024.
Ia naik takhta pada tahun 2019 setelah menggantikan Sultan Kelantan, Sultan Muhammad V.
Sementara untuk penobatan Sultan Ibrahim sebagai Raja Malaysia ke-17 akan digelar pada akhir Januari 2024.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: