AS Roma vs Hellas Verona Skor 2-1: Debut Manis Daniele De Rossi, Sang Maestro Sindir Jose Mourinho
AS Roma vs Hellas Verona Skor 2-1: Debut Manis Daniele De Rossi, Sang Maestro Sindir Jose Mourinho-officialasroma/Instagram-
Di babak kedua, gol dari Folorunsho dianulir karena melakukan pelanggaran. Kemudian, ketika pelanggaran yang dilakukan bek Roma Diego Llorente terkonfirmasi oleh VAR, tembakan Djuric melambung tinggi di atas mistar gawang.
BACA JUGA:Jose Mourinho 'The Special One' Menangis di Mobil Setelah Dipecat AS Roma
BACA JUGA:Hasil Liga Italia Juventus vs Sassuolo 3-0: Dusan Vlahovic On Fire Cetak Brace
Penjaga gawang Roma Rui Patricio ikut disalahkan atas gol Verona, karena ia hanya bisa menguasai bola dengan lemah setelah tembakan Folorunsho membelok tajam.
Susunan Pemain AS Roma vs Hellas Verona
AS Roma (4-3-2-1):
Patricio; Spinazzola, Llorente, Huijsen, Karsdorp; Pellegrini, Paredes, Bove; El-Shaarawy, Dybala; Lukaku
Pelatih: Daniele De Rossi (Caretaker)
BACA JUGA:RESMI! Baru Pecat Jose Mourinho, AS Roma Kini Punya Pelatih Baru
BACA JUGA:Breaking News! AS Roma Pecat Jose Mourinho
Hellas Verona (4-2-3-1):
Montipo; Cabal, Dawidowicz, Magnani, Tchatchoua; Serdar, Folorunsho; Saponara, Suslov, Mboula; Duric
Pelatih: Marco Baroni
Daniele De Rossi Mengkritik Jose Mourinho
Setelah memenangkan pertandingan tersebut, De Rossi menyindir mantan manajer Jose Mourinho dengan mengklaim bahwa pelajaran pertama yang ia berikan kepada para pemain adalah untuk lebih menguasai bola dan mendominasi pertandingan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: