Waspada PPOK, Ikuti Saran Ahli Paru Tangkal Polusi Udara di Dalam dan Luar Ruangan

Waspada PPOK, Ikuti Saran Ahli Paru Tangkal Polusi Udara di Dalam dan Luar Ruangan

Polusi Udara Berbahaya Bagi Paru-paru -(Foto: Catazul/Pixabay)-

"Tentunya kita rajin membaca indeks kualitas udara, kurangi aktivitas di udara luar ketika kualitas udara yang tidak baik, tentunya olahraga yang banyak."

Di samping itu, Nadia menyebut bahwa pemerintah juga terus berupaya menurunkan tingkat polusi udara di Indonesia dan memastikan supaya warga dapat menghirup udara yang sehat.

BACA JUGA:DLH DKI Awasi 68 Cerobong Industri untuk Tekan Polusi Udara di Jakarta

Salah satunya, "Kita kerja sama dengan BMKG juga untuk kemudian bisa menampilkan indeks kualitas udara dan mencantumkannya di aplikasi SATUSEHAT."

Kemudian, pihaknya terus memberikan edukasi dan informasi kepada masyarakat untuk memahami kondisi udara sehingga kemudian bisa mengatur aktivitasnya saat keluar rumah.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads