Kualitas Udara Jakarta Hari Ini Senin 17 Februari Bahaya atau Aman? Cek Dampaknya bagi Kesehatan

Ilustrasi kualitas Udara di Jakarta hari ini-Jalur Bus TransJakarta/Pmjnews-
JAKARTA, DISWAY.ID – Kualitas udara di Jakarta pada hari ini, Senin, 17 Februari 2025, menunjukkan angka di batas status sedang.
Ini berarti udara masih tergolong aman bagi sebagian besar orang, tetapi bisa mulai berdampak pada kelompok sensitif.
BACA JUGA:Kurangi Polusi di Sektor Industri, Ini Rencana Kemenperin
Data Lengkap Kualitas Udara Jakarta Hari Ini
Berdasarkan data dari laman resmi IQ Air, berikut kondisi udara di Jakarta hari ini:
Kualitas Udara: Sedang
Polutan Utama: PM2.5
Suhu: 31°C
Lalu, apa makna dari status kualitas udara ini? Dan bagaimana dampaknya bagi kesehatan?
BACA JUGA:Transjakarta Luncurkan 200 Armada Bus Listrik untuk Mengurangi Polusi Udara di Jakarta
Makna Status Kualitas Udara
Kualitas udara diukur menggunakan Indeks Kualitas Udara (Air Quality Index/AQI) yang dikategorikan dalam beberapa status berikut:
1. Baik (0-50)
Udara bersih dan tidak berisiko bagi kesehatan.
Cocok untuk aktivitas luar ruangan.
2. Sedang (51-100)
Udara masih tergolong aman bagi masyarakat umum.
Kelompok sensitif, seperti penderita asma atau alergi pernapasan, bisa mulai merasakan dampak ringan.
3. Tidak Sehat bagi Kelompok Sensitif (101-150)
Anak-anak, lansia, dan orang dengan penyakit pernapasan disarankan mengurangi aktivitas di luar ruangan.
Bisa menyebabkan iritasi pada saluran pernapasan.
BACA JUGA:Atasi Polusi Jakarta, RIDO Bakal Tanam 3 Juta Pohon dan Tambah RTH
4. Tidak Sehat (151-200)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: