Link dan Cara Cek Real Count Pilkada 2024 Lewat Website KPU, Lengkap 37 Provinsi

Link dan Cara Cek Real Count Pilkada 2024 Lewat Website KPU, Lengkap 37 Provinsi

Syarat Pilkada DKI Jakarta 2 Putaran dan tahapannya yang perlu diketahui.--Istimewa

JAKARTA, DISWAY.ID -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyediakan akses bagi masyarakat untuk ikut memantau hasil real count Pilkada 2024.

Masyarakat bisa dengan mudah memantau perkembangan data secara langsung lewat portal resminya.

Real count sendiri adalah perhitungan suara berbasis formulir C1 yang dikumpulkan langsung dari TPS yang diunggah berkala ke sistem.

BACA JUGA:Link Lengkap Real Count KPU untuk Pilkada Serentak 2024, Begini Cara Ceknya

Penghitungan ini dilakukan oleh petugas KPPS dan saksi di TPS dengan bantuan dokumentasi.

Namun perlu diketahui, dalam situs ini masyarakat hanya perlu memilih jenis pemilihan, apakah untuk gubernur, wali kota, atau bupati.

Pilkada 2024 menjadi momen penting untuk menentukan pemimpin atau kepala daerah yang lebih baik dan mampu membawa perubahan terhadap wilayah masing-masing.

Tahun ini, Pilkada serentak 2024 diikuti 37 provinsi, 415 kabupaten, dan 93 kota. Kemudian ada sebanyak 1.557 pasang calon yang bersaing pada Pilkada 2024.

BACA JUGA:Pilkada Banten 2024: Airin Unggul Telak di Kandang Sendiri

Link Hasil Real Count Pilkada 2024

 

Berikut link resmi yang dibagikan KPU untuk melihat hasil penghitungan sura dan rekapitulasi Pilkada 2024.

Sementara itu, berikut link real count Pilkada 2024 di 37 provinsi.

  1. Pilkada Aceh
  2. Pilkada Bali
  3. Pilkada Banten
  4. Pilkada Bengkulu
  5. Pilkada DKI Jakarta
  6. Pilkada Gorontalo
  7. Pilkada Jambi
  8. Pilkada Jawa Barat
  9. Pilkada Jawa Tengah
  10. Pilkada Jawa Timur
  11. Pilkada Kalimantan Barat
  12. Pilkada Kalimantan Selatan
  13. Pilkada Kalimantan Tengah
  14. Pilkada Kalimantan Timur
  15. Pilkada Kalimantan Utara
  16. Pilkada Kepulauan Bangka Belitung
  17. Pilkada Kepulauan Riau
  18. Pilkada Lampung
  19. Pilkada Maluku
  20. Pilkada Maluku Utara
  21. Pilkada Nusa Tenggara Barat
  22. Pilkada Nusa Tenggara Timur
  23. Pilkada Papua
  24. Pilkada Papua Barat
  25. Pilkada Papua Barat Daya
  26. Pilkada Papua Pegunungan
  27. Pilkada Papua Selatan
  28. Pilkada Papua Tengah
  29. Pilkada Riau
  30. Pilkada Sulawesi Barat
  31. Pilkada Sulawesi Selatan
  32. Pilkada Sulawesi Tengah
  33. Pilkada Sulawesi Tenggara
  34. Pilkada Sulawesi Utara
  35. Pilkada Sumatera Barat
  36. Pilkada Sumatera Selatan
  37. Pilkada Sumatera Utara

BACA JUGA:Ricuh Pilkada di Puncak Jaya, 40 Rumah Hangus, 94 Orang Terluka Panah

Cara Cek Hasil Real Count Pilkada 2024

Bagi masyarakat Jakarta yang ingin memantau hasil quick count Pilkada Jakarta lewat HP, berikut caranya:

  • Klik link di atas Real Count Pilkada Jakarta 2024 di atas
  • Kemudian pilih di pojok kiri atas 'Pemilihan Gubernur' atau 'Pemilihan Bupati/Walikota'
  • Di kolom berikutnya, pilih Provinsi untuk memantau hasil real count
  • Data akan menampilkan hasil hitung suara & rekapitulasi pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur 2024

Catatan: Hasil hitung cepat bukanlah hasil resmi Pilkada. Hasil resmi tetap menunggu perhitungan suara secara manual oleh KPU.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads