Polres Sukabumi Evakuasi Korban Banjir di Palabuhanratu

Polres Sukabumi Evakuasi Korban Banjir di Palabuhanratu

Polres Sukabumi Evakuasi Korban Banjir di Palabuhanratu-Istimewa-

BACA JUGA:Innalillahi, Banjir Bandang Landa Sukabumi hingga Pemukiman Warga Terendam dan Mobil Hanyut

"Saat ini petugas kepolisian dari Polres Sukabumi dan Polsek jajaran Polres Sukabumi telah berada di lokasi bencana guna memberikan bantuan penanganan bencana," ujarnya.

"Ada kurang lebih 30 petugas kepolisian dari Samapta Polres Sukabumi, 35 personil Satker gabungan Polres Sukabumi, dan 145 personil polsek jajaran yang ikut ditugaskan.

"Serta petugas kepolisian dari Brimob Polda Jabar sebanyak 3 Tim atau sebanyak 36 personil telah ditugaskan untuk membantu evakuasi dan pertolongan terhadap korban bencana alam," sambungnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads