Pansus 3 DPRD Bandung Bahas Raperda Reklame, Bisa Tingkatkan PAD

Pansus 3 DPRD Bandung Bahas Raperda Reklame, Bisa Tingkatkan PAD

Aan Andi Purnama-Istimewa-

Disamping itu, lanjut Aan, harus memiliki semangat yang sama unruk bagaimana melakukan pembahasan penataan reklame yang lebih indah di Kota Bandung.

Kedepan setelah selesai pembahasan Raperda jadi Perda, diharapkan penertiban dan penataan Reklame di Kota Bandung, menciptakan Bandung yang indah, tidak terganggu kesemrawutan Reklame,

Karena peraturan yang baru itu harus lebih baik dari peraturan terdahulu, misalnya pengaturan titik-titik Reklame akan teratur. Sehingga akan terlihat adanya Reklame menambah keindahan Kota Bandung yang akhirnya reklame tertata jadi keindahan kota meningkat.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads