Ngeri, Detik-detik TikTokers Valeria Marquez Tewas Ditembak Saat Live
Valeria Marquez seorang TikTokers asal Meksiko tewas saat live di akunnya.-tangkapan layar tiktok @valeriamarquez060-
JAKARTA, DISWAY.ID – Valeria Marquez seorang TikTokers asal Meksiko tewas saat live di akunnya.
Dalam tayangan video tersebut terlihat Valeria yang tengah siaran live mendapatkan tembakan di bagian perutnya.
Marquez merupakan influencer Meksiko yang dikenal dengan video tentang kecantikan dan tata rias.
BACA JUGA:Ogah Punya Anak, Angka Bayi Lahir di Malaysia Anjlok! Indonesia Gimana?
BACA JUGA:Nipis Madu Smooth Session: Fanmeeting Eksklusif Juicy Luicy untuk Gen Z
Video penembakan Marquez ini langsung Meksiko yang diketahui juga tengah menghadapi tingkat kekerasan berbasis gender yang tinggi.

Beberapa detik sebelum insiden, Marquez terlihat dalam siaran langsung TikTok-nya duduk di sebuah meja sambil memegang boneka mainan. -dok disway-
Kematian Marquez yang berusia 23 tahun pada pada Selasa 13 Mei lalu langsung diselidiki pleh pihak berwajib.
Menurut jaksa negara bagian Jalisco menyebutkan bahwa penembakan Marquez karena alasan gender.
BACA JUGA:Lirik Lagu Twisted Paradise - Yuta NCT Lengkap Terjemahan dan Makna, Kisah Tentang Luka Batin
Menurut otoritas Meksiko, pembunuhan terhadap perempuan bisa saja melibatkan kekerasan yang merendahkan martabat, pelecehan seksual, hubungan dengan pembunuh, atau tubuh korban yang diekspos di ruang publik.
Diketahui bahwa Marquez dibunuh di salon kecantikan tempat dia bekerja di kota Zapopan oleh seorang pria.
Beberapa detik sebelum insiden, Marquez terlihat dalam siaran langsung TikTok-nya duduk di sebuah meja sambil memegang boneka mainan.
BACA JUGA:Pengguna Transportasi Umum di Jakarta Baru 22,1 Persen, Pramono Targetkan 40 Persen di 2029
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: