Jokowi Didoakan Lengser di Depan Ka'bah, Komisaris Pelni: Mintalah Kebaikan untuk Hidupmu

Jokowi Didoakan Lengser di Depan Ka'bah, Komisaris Pelni: Mintalah Kebaikan untuk Hidupmu

PT Pelni berikan tanggapan terkait doa Jokowi lengser--Instagram/@kangdede78

BACA JUGA:Andrea Dovizioso Ungkap Alasan Belum Bisa Kompetitif Bersama Yamaha

Maka dari itu, harapan yang ada di dalam secarik kertas itu adalah untuk melengserkan Jokowi sebelum tahun 2024.

"Ya Allah segeralah lengserkan Jokowi dkk sebelum 2024 agar rakyat Indonesia tidak sengsara dan menderita," demikian isi secarik kertas tersebut.

Di sisi lain, beredar kabar jika kelompk terorisme NII akan lengserkan Jokowi sebelum Pemilu 2024 mendatang.

BACA JUGA:Strategi Marc Marquez Incar Kemenangan yang ke 60 di MotoGP Portugal

Rencana dari Kelompok Negara Islam Indonesia (NII) untuk menelengserkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tersebut hasil dari penyidikan Densus 88.

Dari pemeriksaan terungkap mereka telah mempersiapkan sejumlah senjata tajam, salah satunya golok untuk melakukan perlawanan.

 

“Barang bukti yang ditemukan juga menunjukan sejumlah rencana yang tengah disiapkan oleh jaringan NII Sumatera Barat, yakni berupaya melengserkan pemerintah yang berdaulat sebelum tahun Pemilu 2024," kata Kabagbanops Densus 88 Kombes Aswin Siregar kepada wartawan di Jakarta, Senin 18 April 2022.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: