Profil Eri Cahyadi, Walikota Surabaya yang Viral Gegara Ngamuk di Depan ASN
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menunggang kuda saat Parade Juang di Surabaya, Minggu, 6 November 2022. -miftakhul Rozaq-Harian Disway-
Selanjutnya pasangan Eri-Armuji dilantik sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Surabaya untuk periode 2021 hingga 2024.
Eri dilantik oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa pada 26 Februari 2021.
Pengangkatannya sebagai Wali Kota Surabaya didasarkan pada Keputusan Menteri Dalam Negeri No. 2021, 131.35-368 tentang Persetujuan Pengangkatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota sebagai Hasil Pemilihan Wali Kota Serentak di Kabupaten dan Kota Tahun 2020 yang ditandatangani Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian.
Itu dia profil Eri Cahyadi, walikota Surabaya yang viral gegara 'ngamuk' di hadapan ASN.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: