Rekayasa Lalu Lintas di Gedung DPR/MPR Saat Demo Hari Buruh di Jakarta

Rekayasa Lalu Lintas di Gedung DPR/MPR Saat Demo Hari Buruh di Jakarta

Polda Metro Jaya telah menyiapkan sejumlah rekayasa lalu lintas di sekitar Gedung DPR/MPR. -Intan Afrida Rafni/disway.id-

BACA JUGA:Ada Demo Buruh Hari Ini, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan

BACA JUGA:Dituntut Hukuman Mati, Teddy Minahasa Singgung Ferdy Sambo dalam Kasus KM 50: Saya Tak Pernah Rusak CCTV!

- Arus lalu lintas dari Jalan Jalan Asia Afrika diluruskan ke Jalan Gelora

- Arus lalu lintas dari Jalan Gerbang Pemuda arah Jalan Gelora dibelokkan ke kiri ke Jalan AsiaAfrika

- Arus lalu lintas dari arah Slipi menuju Jalan Gerbang Pemuda ditutup diluruskan ke arah Semanggi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: