Charm Luncurkan Produk Edisi Terbatas Kemasan Pink Ribbon, Dukung Gerakan Ayo SADARI Setelah Menstruasi

Charm Luncurkan Produk Edisi Terbatas Kemasan Pink Ribbon, Dukung Gerakan Ayo SADARI Setelah Menstruasi

Charm Luncurkan Produk Edisi Terbatas Kemasan Pink Ribbon, Dukung Gerakan Ayo SADARI Setelah Menstruasi-dok Charm-

BACA JUGA:Bersiap Untuk Indonesia Goes Pink (IGP) 2023, Peduli Kanker Payudara dengan Pink Carnival

Serta Menambahkan USG Mamae ke Medical Check Up Karyawan Sebagai upaya untuk melindungi karyawan wanita berusia diatas 40 tahun dari kanker payudara, PT Uni-Charm Indonesia Tbk menambahkan USG Mamae sebagai salah satu item pemeriksaan pada medical check up karyawan yang dilakukan rutin setiap tahun.

Bertepatan dengan bulan peringatan kanker payudara, Charm telah melakukan berbagai kegiatan baik bagi pihak internal maupun eksternal perusahaan demi menyebarluaskan gerakan Ayo SADARI Setelah Menstruasi

Kami mengucapkan terima kasih kepada Ibu Linda Agum Gumelar sebagai salah satu founder dan anggota YKPI lainnya yang turut berkolaborasi. 

BACA JUGA: Penelitian Terbaru: Pasien Kanker Payudara Dini Dapat dengan Aman Melewati Radiasi

Selain itu, untuk mempenetrasikan periksa payudara sendiri secara rutin dan memberikan edukasi terkait kanker payudara ke berbagai wilayah di Indonesia, di tahun ini pun kami kembali memberikan donasi kepada YKPI. Dengan ini diharapkan dapat berkontribusi pada upaya Kementerian Kesehatan Republik Indonesia menuju 0 (nol) penemuan kasus kanker payudara stadium lanjut. 

Untuk selanjutnya pun, Charm akan selalu mengupayakan yang terbaik untuk dapat menghilangkan ketidaknyamanan yang dirasakan wanita, agar menjadi brand yang paling dipercaya.

BACA JUGA:Pakai Bra Berlapis Kawat Tingkatkan Risiko Kanker Payudara Wanita, Benarkah?

Dari 17 target SDGs (Sustainable Development Goals) yang dicanangkan, melalui kegiatan ini PT Uni-Charm Indonesia Tbk juga berupaya untuk berkontribusi pada target No.3, 

“Memastikan kehidupan yang sehat dan mendukung kesejahteraan bagi semua untuk semua usia” dan No.17 “Partnership untuk mencapai tujuan”. 

Langkah ini juga sejalan dengan salah satu elemen slogan perusahaan Ethical Living for SDGs yaitu “Aktivitas perusahaan yang dikembalikan pada masyarakat”, untuk kedepannya pun kami akan terus berusaha untuk memecahkan masalah konservasi lingkungan dan sosial, serta berkontribusi pada perwujudan SDGs

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads