Adakah Aturan Baru PT KAI untuk Penumpang Pasca Kasus Covid-19 Kembali Meningkat? Ini Penjelasannya

Adakah Aturan Baru PT KAI untuk Penumpang Pasca Kasus Covid-19 Kembali Meningkat? Ini Penjelasannya

Catat Syarat Baru Naik Kereta Pasca Kasus Covid-19 Kembali Menyerang---Freepik

BACA JUGA:Terungkap! Marc Marquez Bakal Pakai Motor Bekas Johann Zarco, Beda Spek Sama Pecco Bagnaia dan Jorge Martin

1. Dianjurkan bagi semua masyarakat, terutama yang berisiko tinggi penularan Covid-19, untuk tetap melakukan vaksinasi Covid-19 hingga booster kedua atau dosis keempat.

2. Apabila dalam keadaan sehat dan tidak berisiko tertular atau menularkan Covid-19, maka pengguna kereta api diperbolehkan untuk tidak menggunakan masker. Namun, sangat dianjurkan untuk tetap menggunakan masker yang tertutup dengan baik apabila berada dalam keadaan tidak sehat atau berisiko terpapar Covid-19, baik sebelum maupun selama melakukan perjalanan.

3. Bagi para penumpang, disarankan untuk selalu membawa hand sanitizer dan/atau menggunakan sabun dan air mengalir untuk mencuci tangan secara berkala, terutama setelah bersentuhan dengan benda-benda yang digunakan secara bersamaan.

4. Bagi mereka yang dalam keadaan tidak sehat dan berisiko tertular atau menularkan Covid-19, diwajibkan untuk menjaga jarak atau menghindari kerumunan orang agar penularan Covid-19 dapat dicegah.

5. Dianjurkan untuk selalu menggunakan aplikasi SATUSEHAT untuk memantau kondisi kesehatan pribadi.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads