Untuk Antisipasi, MK Gelar Simulasi Penanganan Perselisihan Hasil Pemilu 2024

Untuk Antisipasi, MK Gelar Simulasi Penanganan Perselisihan Hasil Pemilu 2024

Kotak suara pemilu 2024 akan menggunakan kardus-Abdullah-

BACA JUGA:Tagar Nazar Pemilu Trending, 100 Ribu Netizen Berharap Anies-Cak Imin Menang

Para petugas dijelaskan mulai dari awal pemohon datang ke MK, pemohon diminta menunjukkan identitasnya, mengambil nomor urut pengajuan (NUP), penyerahan berkas, hinggga memasukkan perkaranya di meja registrasi.

Untuk diketahui, sesuai dengan PMK Nomor 5 Tahun 2023, MK dijadwalkan menerima Permohonan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Tahun 2024 pada 15 Februari sampai dengan 20 Maret 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: