Kasus Balita Keracunan Makanan di Sulbar, BKKBN Minta Kawal Program PMT
Kasus Balita Keracunan Makanan di Sulbar, BKKBN Minta Kawal Program PMT dan Libatkan Ahli Gizi-disway.id/ Annisa Amalia Zahro-
Kendati demikian, sebelumnya dilaporkan bahwa 42 balita di Majene, Sulawesi Barat mengalami keracunan.
Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Mamuju mengungkapkan adanya temuan bakteri e-coli dari sampel makanan tersebut.
Sedangkan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan bahwa PMT tersebut tdak dilakukan oleh Dinas Kesehatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: