Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, BBPOM di Jakarta Siapkan Kader Keamanan Pangan Kelurahan Jakarta Barat

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, BBPOM di Jakarta Siapkan Kader Keamanan Pangan Kelurahan Jakarta Barat

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, BBPOM di Jakarta Siapkan Kader Keamanan Pangan Kelurahan Jakarta Barat-BBPOM-

BACA JUGA:Airlangga Sebut Ada 1.164 Kader yang Direkrut Partai Golkar

Lebih rinci, kedelapan kelurahan tersebut di antaranya, Kapuk, Pegadungan, Duri Kepa, Srengseng, Jembatan Besi, Krukur, Jatipulo, dan Jelambar.

Pada kesempatan yang sama, pihaknya menyampaikan beberapa materi terkait keamanan pangan, paket edukasi berupa modul, banner, leaflet, dan poster terkait keamanan pangan, serta permainan ular tangga keamanan pangan.

Tak hanya itu, BBPOM di Jakarta juga menyerahkan alat rapid test kit untuk mengujian formalin, boraks, rhodamin B, dan methanyl yellow kepata masing-masing kelurahan intervensi.

“Melalui kegiatan Pelatihan Kader Keamanan Pangan Desa/Kelurahan ini diharapkan akan terbentuk Kader yang berwawasan dan berdaya guna ”, tandas Sofi.

(Anissa Amalia Zahra)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: