Kapolda Sumbar Pastikan Kasus Afif Maulana Belum Ditutup

Kapolda Sumbar Pastikan Kasus Afif Maulana Belum Ditutup

Kapolda Sumatera Barat, Irjen Suharyono memastikan kasus kematian anak berusia 13 tahun, Afif Maulana masih di proses.-dok disway-

BACA JUGA:KPK dan Polda Metro Jaya Lakukan Kerjasama Perkuat Pengamanan Objek Vital Nasional

Kemudian dari visum luar ditemukan lecet-lecet dan luka memar pada tubuh, karena motornya jatuh.

"Sebenarnya kemarin dokter forensik telah menyampaikan penyebab luka lebam. Dan didengarkan dan dipahami semua pihak," bebernya.

"Di tubuh korban ada patah tulang. Itu di tulang punggung iga kiri belakang nomor 1 dan nomor 6. Kemudian dari patahan itu menusuk paru-parunya sebelah kiri. Sehingga robek 11 cm," ungkapnya.

Kemudian dari visum luar ditemukan lecet-lecet dan luka memar pada tubuh, karena motornya jatuh.

"Sebenarnya kemarin dokter forensik telah menyampaikan penyebab luka lebam. Dan didengarkan dan dipahami semua pihak," bebernya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads