Ukraina Dapatkan Pesawat F16 Pasca Penyerangan Rumah Sakit Okhmatdyt di Kyiv, Patriot dan Sistem Pertahanan Lainnya Menyusul

Ukraina Dapatkan Pesawat F16 Pasca Penyerangan Rumah Sakit Okhmatdyt di Kyiv, Patriot dan Sistem Pertahanan Lainnya Menyusul

Ukraina dapatkan pesawat F16 pasca penyerangan rumah sakit Okhmatdyt di Kyiv pada Selasa 9 Juli lalu.-tangkapan layar X@ZelenskyyUa-

BACA JUGA:Luhut Siap Batasi BBM Subdisi Mulai 17 Agustus, Begini Respon Pertamina

BACA JUGA:Peluang Karir Terbaru di Industri Hospitality Bali

Pemberian pesawat ini tak lepas dari pernyataan Joe Biden dalam kampanyenya yang mangatakan bahwa dirinya merupakan Presiden yang akan menghentikan Putin.

Ukraina dapat dan akan menghentikan Putin,” kata presiden Biden.

“Terutama dengan dukungan penuh dan kolektif kami dan mereka mendapat dukungan penuh dari kami,” tambahnya.

Sedangkan dalam postingannya, Zelensky juga menyebutkan bahwa dengan dikirimkannya pesawat F16 akan memperkuat dan meningkatkan perlawanan terhadap Rusia.

BACA JUGA:Peluang Karir Terbaru di Industri Hospitality Bali

BACA JUGA:Katalog Promo Superindo Hari Ini 11 Juli 2024 Edisi kembali ke Sekolah, Bahan Menu Bekal Mulai Rp8 Ribuan

“Saya mengantisipasi bahwa koalisi kemampuan angkatan udara kita akan semakin diperkuat melalui bergabungnya peserta baru. F-16 mendekatkan perdamaian yang adil dan abadi, menunjukkan bahwa teror harus gagal di mana pun dan kapan pun,” tulisnya.

“Tim kami terus bekerja di Washington untuk mencapai kesepakatan yang memperkuat kemampuan pertahanan Ukraina,” tambahnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: