Barang Bukti Kebakaran Kantor ART-BPN Diamankan Kepolisian

Barang Bukti Kebakaran Kantor ART-BPN Diamankan Kepolisian

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Ade Ary Syam Indradi mengatakan penyidik gabungan itu telah mengamankan beberapa barang bukti kebakaran di Kementerian ATR-BPN. -rafi adhi-

BACA JUGA:Siap-Siap Cair! Cek Saldo Dana Bansos PIP Kemendikbud 2025 Pakai NIK KTP, Klik Link pip.kemdikbud.go.id

Lebih lanjut, Harison Mocodompis mengimbau agar masyarakat tidak termakan informasi yang tidak valid dan bersabar menunggu hasil laporan penelitian Puslabfor Polri.

"Kita tunggu hasil penelitian dari teman-teman Puslabfor Polri," pungkasnya. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads