Kasus Covid-19 di Atas 1.000 Orang, Ahmad Riza Patria Himbau Warga Lakukan Hal Ini
BNPB melaporkan, tambahan kasus virus Corona (COVID-19) pada hari ini, Sabtu 18 Juni 2022 sebanyak 1.264 kasus. -ilustrasi-
Menteri Kesehatan (Menkes), Budi Gunadi Sadikin ungkap prediksi kenaikan kasus Covid-19 subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 di Indonesia.
BACA JUGA:Pimpinan Khilafatul Muslimin Bekasi Siap Diedukasi dan Berharap Legalitas Pesantren?
BACA JUGA:Waspada! Menkes Prediksi Puncak Kasus Covid-19 BA.4 dan BA.5 Bisa Tembus 20 Ribu Per Hari
Menkes mengungkapkan di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, bahwa Covid-19 akan kembali naik menyentuh angka puluhan ribu dalam satu hari.
"Kira-kira nanti estimasi berdasarkan data di Afrika Selatan, mungkin puncaknya kita di 20.000 per hari," ujar Menkes Budi, Kamis 16 Juni 2022.
Budi menjelaskan, pihak juga Kemenkes telah mengkaji pola penyebaran subvarian Omicron BA.4 dan BA.5.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: