Diperiksa Sebagai Tersangka Roy Suryo Keluar Pakai Kursi Roda, Jalani Pemeriksaan 12 Jam dan Dipapah ke Mobil

Diperiksa Sebagai Tersangka Roy Suryo Keluar Pakai Kursi Roda, Jalani Pemeriksaan 12 Jam dan Dipapah ke Mobil

Diperiksa sebagai tersangka Roy Suryo keluar pakai kursi roda setelah jalani pemeriksaan 12 jam dan dipapah ke mobil pada Jumat 22 Juli 2022.-pmjnews.com-

BACA JUGA:Lebih Dekat Bersama Wuling Air ev di PERIKLINDO Electric Vehicle Show 2022, Uji Ketahanan Baterai Dalam Air

BACA JUGA:RESMI! Nikita Mirzani Ditahan Penyidik Satreskrim Polresta Serang Kota, Kombes Shinto Bilang Begini

"Untuk ditahan atau tidaknya nanti akan kami update, sekarang masih menjalani pemeriksaan," pungkasnya.

Roy Suryo sebelumnya dilaporkan ke Polda Metro Jaya oleh perwakilan umat Buddha atas kasus unggahan meme stupa Candi Borobudur di akun Twitter milik Roy Suryo dengan nomor laporan STTLP/B/3042/VI/2022/SPKT/Polda Metro Jaya tertanggal 20 Juni 2022. Roy Suryo juga dilaporkan atas unggahan tersebut ke Bareskrim Polri dengan nomor laporan LP/B/0293/VI/2022/SPKT Bareskrim Polri tertanggal 22 Juni 2022.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads