Alasan Pemerintah Ubah Skema Masuk PTN, Salah Satunya Akomodir Merdeka Belajar

Alasan Pemerintah Ubah Skema Masuk PTN, Salah Satunya Akomodir Merdeka Belajar

Kemendikbudristek buka pendaftaran Beasiswa KIP Kuliah 2023-ilustrasi-Berbagai sumber

BACA JUGA:Sistem SNMPTN 2023: Siswa IPS Boleh Pilih Jurusan IPA

Untuk itu, Nizam menyarankan, agar calon peserta seleksi diharapkan bisa lebih fokus pada pembelajaran, penguasaan materi, kemampuan bernalar, kemampuan literasi dan numerasi yang lebih mendalam. 

"Peserta untuk menggunakan pengetahuan yang dimiliki dalam proses penyelesaian masalah, peningkatan kemampuan bernalar, baik secara  matematis maupun bahasa," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: