Asal Usul Tempe yang Menjadi Lauk Andalan Masyarakat Indonesia

Asal Usul Tempe yang Menjadi Lauk Andalan Masyarakat Indonesia

Asal usul Tempe yang menjadi lauk andalan masyarakat Indonesia-@rasasayange-Instagram

JAKARTA, DISWAY.ID - Bisa dikatakan, Tempe memang sulit dipisahkan bahkan sudah menjadi salah satu menu andalan sehari-hari masyarakat Indonesia.

Tempe terus menjadi makanan yang menemani masyarakat Indonesia dari waktu ke waktu, termasuk di saat-saat sulit.

Dari asal usul Tempe yang menjadi lauk andalan masyarakat Indonesia, di mana tempe adalah makanan khas Indonesia yang terbuat dari fermentasi kedelai atau beberapa bahan lain yang menggunakan beberapa jenis kapang Rhizopus

Secara umum, Tempe berwarna putih karena pertumbuhan miselia kapang yang merekatkan biji-biji kedelai sehingga terbentuk tekstur yang memadat.

Degradasi komponen-komponen kedelai pada fermentasi membuat tempe memiliki rasa dan aroma khas serta berbeda dengan tahu, tempe terasa agak asam.

BACA JUGA:MenPAN RB Resmi Umumkan Pendaftaran CPNS 2023, Berikut Daftar Gaji PNS dan PPPK

BACA JUGA:Sejarah Gojek, Berawal dari Keresahan Nadiem Makarim Saat Akan Berangkat Kerja

Tempe banyak dikonsumsi masyarakat di Indonesia, tetapi sekarang telah mendunia. 

Kaum vegetarian di seluruh dunia banyak yang telah menggunakan Tempe sebagai pengganti daging. 

Akibatnya, saat ini Tempe tidak hanya diproduksi di Indonesia tetapi juga di banyak tempat di dunia. Berbagai penelitian di sejumlah negara, seperti Jerman, Jepang, dan Amerika Serikat. 

Indonesia juga sekarang berusaha mengembangkan galur (strain) unggul Rhizopus untuk menghasilkan tempe yang lebih cepat, berkualitas, atau memperbaiki kandungan gizi Tempe.

BACA JUGA:Badai Musim Dingin di New York, Ketinggian Salju Pecahkan Rekor!

BACA JUGA:BRIN Prediksi Badai Dahsyat Akan Melanda Jabodetabek 28 Desember, BMKG : Itu Dideteksi di Papua

Asal Usul Tempe

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Close Ads