Cara Cek Nomor XL Sendiri Melalui SMS 2023
Karyawan counter penjual handphone dan pulsa menunjukan cara kerja aplikasi myXL saat berlangsungnya kunjungan Presiden Direktur & CEO PT XL Axiata Tbk (XL Axiata), Dian Siswarini, di Kecamatan Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah, Sabtu (18/3/2023).-Julian Romadhon/Harian Disway-Harian Disway
- Buka aplikasi Panggilan/ Telepon di HP Anda.
- Ketikkan kode USSD *123*7#.
- Tekan tombol panggil/call.
- Selanjutnya, ketikkan angka pada pilihan Detail Nomor XL Anda.
- Pilih menu Cek Profile.
BACA JUGA:Keppres Biaya Haji 2023 Resmi Terbit, Cek Besarannya
- Selanjutnya, pilih opsi Info Kartu XL-ku.
- Detail nomor XL yang Anda gunakan pun akan muncul.
- Catat dan simpan nomor XL Anda.
Lainnya, cara cek nomor XL sendiri melalui SMS bisa diganti menggunakan kode USSD *123*7*1*2*1*1# secara gratis.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: