6 Manfaat Ketika Wanita Tidak Memakai Bra, Nomor 5 Mantul Banget!
Ilustrasi bra-Unsplash/ Danijela Prijovic-Unsplash/ Danijela Prijovic
Dikutip dari laman Health Shots, Dr. Gandhali Deorukhkar Pillai yang merupakan konsultan departemen kebidanan dan ginekologi dari Rumah Sakit Wockhardt menjelaskan manfaat yang satu ini.
“Ini terjadi ketika wanita memakai bra empuk. Kulit puting itu sangat sensitif dan memakai bra yang empuk akan membuat puting menjadi kering, sehingga membuat mereka sangat gatal. Akan tetapi ketika wanita berhenti memakai bra, mereka dapat menyingkirkan situasi ini dan membuat puting jadi lebih baik”, kata Dr. Pillai.
5. Memperbesar Payudara
Banyak wanita tidak percaya diri dengan ukuran payudara yang kecil.
Melepas bra mungkin bisa menjadi salah satu pilihan untuk memperbesar payudara.
Payudara yang dibiarkan bebas menggantung secara alami, membuat otot pektoral dalam dada bekerja secara otomatis menahan gravitasi.
Jika ini dilakukan dalam jangka panjang, otot-otot tersebut akan mengencang dan membuat payudara terlihat semakin penuh dan berisi.
BACA JUGA:Jadwal Uji Coba LRT Jabodebek, Masih Gratis!
BACA JUGA:Link dan Cara Vote Finalis Puteri Indonesia 2023, Ayo Dukung Jagoanmu!
6. Mengurangi bekas di Bahu
Beratnya payudara yang dimiliki wanita berdada besar dapat menyebabkan tali bra menekan bahu dan menyebabkan lekukan pada bagian ini.
Bahkan tak jarang meninggalkan bekas yang membuat rasa gatal hingga perih.
Kondisi seperti itu tentunya membuat wanita tidak nyaman karena mereka dapat merasakan nyeri punggung dan leher.
Wanita yang tidak ingin terus-menerus merasakan nyeri di tubuh bagian belakang bisa melepas bra untuk sementara waktu.
Tujuannya untuk meningkatkan sirkulasi darah pada bagian punggung dan payudara, sekaligus mengurangi iritasi kulit.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: