Terjebak Holiday Blues Libur Lebaran, Simak 4 Cara Ampuh Kembalikan Mood

Terjebak Holiday Blues Libur Lebaran, Simak 4 Cara Ampuh Kembalikan Mood

Tips mengatasi holiday blues-Terutama setelah libur Lebaran-Freepik

Dengan sentuhan lembut dari terapis pijat, tubuh kita bisa merasakan sensasi rileks yang baik untuk melancarkan peredaran darah.

Hal ini tidak hanya membuat tubuh kita segar kembali, tetapi juga membantu kita mengembalikan semangat dan energi yang habis selama liburan.

Dengan merilekskan tubuh dan pikiran dengan pijat, kita telah berhasil memberikan istirahat yang cukup bagi diri kita dan siap menjalani segala rutinitas yang menanti.

BACA JUGA:Anang-Ashanty Terjebak Banjir Saat Liburan di Dubai, Kondisinya Bikin Ngeri!

2. Nikmati quality time di rumah sebelum beraktivitas kembali

Setelah berpetualang selama liburan, penting bagi kita untuk meluangkan waktu seda minimal satu hari untuk beristirahat dan menikmati quality time di rumah.

Manfaatkan waktu ini untuk meluangkan waktu berkualitas bersama keluarga atau menikmati momen tenang sendirian.

Kamu dapat mengisi quality time dengan menonton film favorit bersama, membaca buku, ataupun bermain game yang seru.

Aktivitas santai di rumah juga akan membantu merilekskan pikiran dan menjernihkan fokus sehingga kita dapat kembali menjalani aktivitas sehari-hari dengan tubuh yang  segar dan penuh semangat.

BACA JUGA:Hadir Jadi Saksi Sidang Cerai, Derry Syahputra Minta Teuku Ryan dan Ria Ricis Liburan Bareng

3. Pastikan persediaan kebutuhan pokok terpenuhi dengan cukup 

Setelah kembali dari liburan dan tiba di rumah, salah satu hal yang penting adalah memastikan tidak mengalami kekurangan persediaan kebutuhan pokok.

Saat kita kembali menjalani rutinitas, memiliki stok yang cukup akan membantu mengurangi stres dan kekhawatiran.

Bayangkan jika tiba-tiba kehabisan bahan makanan atau barang kebutuhan sehari-hari yang penting di tengah-tengah kesibukan kembali bekerja atau beraktivitas.

Dengan memiliki persediaan yang cukup, kita bisa menjalani hari-hari pasca liburan dengan lebih tenang dan tanpa khawatir kehabisan barang-barang penting.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: