Kementerian PPPA Turun Tangan Dampingi Selebgram Cut Intan Nabila, Korban KDRT di Bogor

Kementerian PPPA Turun Tangan Dampingi Selebgram Cut Intan Nabila, Korban KDRT di Bogor

Komisi Nasional (Komnas) Perempuan telah menerima aduan terkait kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) seorang selebgram asal Bogor, Cut Intan Nabila.--Instagram

Terlebih, menurut pengakuan korban, pelaku tidak hanya sekali melakukan penganiayaan.

BACA JUGA:Seleb-Seleb Soroti Kasus Selebgram Cut Intan Nabila Diduga Korban KDRT, Larissa Chou: Emosi Banget Gemeteran

BACA JUGA:Viral Selebgram Bogor Cut Intan Nabila Jadi Korban KDRT Suami, Polisi Cek TKP

"Kalau melihat kronologis kejadiannya seperti yang disampaikan korban, perbuatan atau tindakan KDRT ini sudah dilakukan beberapa kali oleh pelaku."

"Ini juga mungkin baru saat ini korban menyampaikan kondisi yang dialami dalam rumah tangganya," tambahnya.

Oleh karena itu, ia tegaskan kembali, Kementerian PPPA akan mengawal kasus ini, mulai dari pendampingan proses hukum hingga pemenuhan kebutuhan-kebutuhan korban.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: