Guru di Yahukimo Dibunuh KKB, Komisi X DPR RI Tuntut Pemerintah Tingkatkan Keamanan

Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian buka suara terkait kasus kekerasan yang berujung kematian terhadap guru di Distrik Anggruk, Kabupaten Yahukimo, Provinsi Papua Pegunungan, Jumat, 21 Maret 2025-Istimewa-
"Tidak hanya menggunakan pendekatan keamanan, tetapi juga pendekatan dialog dan kesejahteraan melalui pendidikan yang berkualitas, fasilitas kesehatan yang memadai, dan pembangunan ekonomi yang inklusif," pungkasnya.
BACA JUGA:Eks Kasat Reskrim Teluk Bintuni Hilang Tanpa Jejak: Keluarga Merana, Kapolres Malah Naik Pangkat
Sebelumnya, Kapolres Yakuhimo AKBP Heri Hidayanto membenarkan adanya laporan terkait penyerangan guru oleh KKB di Distrik Anggruk, Kabupaten Yakuhimo, Papua Pegunungan pada Jumat, 21 Maret 2025 sekitar pukul 16.00 WIT.
Diungkapnya bahwa selain meninggalnya guru bernama Rosalina Rerek Sogen, terdapat enam orang lain yang terluka akibat kekerasan oleh KKB. Mereka adalah guru dan tenaga kesehatan.
Kementerian HAM mengungkapkan bahwa 6 dari 7 korban berasal dari NTT, sedangkan lainnya dari Sorong, Papua Barat Daya.
Tim gabungan TNI-Polri berhasil mengevakuasi para korban yang di antaranya sebagai berikut:
Meninggal
- Rosalina
Luka Berat
- Vidi
- Cosmas
- Tari
Luka Ringan
- Vanti
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: