Kak Seto Bahas Perlindungan Anak-anak Ferdy Sambo: Siapapun Anaknya, Akan Kami Beri Perhatian

Kak Seto Bahas Perlindungan Anak-anak Ferdy Sambo: Siapapun Anaknya, Akan Kami Beri Perhatian

Kak Seto Akan Beri Perhatian ke Anak Ferdy Sambo-Ist-radarmajalengka.com

"Makanya justru saya akan sampaikan ini dalam pertemuan apakah juga diizinkan saya langsung bertemu dengan anak-anaknya gitu," pungkasnya.

BACA JUGA:Lapor Ndan! Berandalan Konvoi Bawa Senjata Tajam Meresahkan Warga Kota Serang

BACA JUGA:IPW Ungkap Friksi di Petinggi Polri, Punya Data Lengkap Konsursium 303

"Jadi dari sumber yang betul-betul bisa dipercaya anak-anak itu bagaiamana perasaan mereka. Bagaimana kondisinya dan sebagainya," lanjut Kak Seto.

Satu hal yang tak bisa dilupakan adalah kondisi anak-anak Irjen Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi, usai keduanya resmi menjadi tersangka pembunuhan berencana Brigadir J.

Sekarang, terkait kondisi anak-anak Ferdy Sambo menjadi sorotan publik, karena imbas yang mereka dapatkan pastinya berat untuk diterima.

Kedua orangtuanya, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi kini sebagai tersangka dan terancam mendapat hukuman maksimal dalam Pasal 340 KUHP.

BACA JUGA:Dukung Kapolri Hanguskan Judi Online, Eks Ketum NU: Sangat Banyak Polisi yang Masih Baik

BACA JUGA:Memprihatinkan, Kebebasan Anak-anak Ferdy Sambo Terenggut: 'Mereka Depresi Tidak Bisa ke Sekolah'

Menurut dosen Ilmu Komunikasi Universitas Brawijaya Maulina Pia Wulandari, sebagaimana dilansir Disway.id dari JPNN, anak-anak Ferdy Sambo adalah korban dan wajib dilindungi.

Ia mengatakan, posisi anak-anak Ferdy Sambo saat ini dipastikan kebingungan, panik, ketakutan, sedih dan bercampur aduk semua perasaan menghadapi cobaan.

Sehingga, kata Maulina, anak-anak Ferdy Sambo berpotensi mengalami depresi, kebebasannya terenggut seketika.

"Mereka pasti mengalami depresi karena tidak bisa ke sekolah, tidak bisa kuliah, tidak bisa beraktivitas seperti biasa, kebebasannya terenggut seketika setelah orangtua mereka sebagai tersangka," terang Maulina.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: