Shin Tae-yong Incar Rangking FIFA Lebih Tinggi, Tambah Pengalaman dan Bangun Mental Pemain

Shin Tae-yong Incar Rangking FIFA Lebih Tinggi, Tambah Pengalaman dan Bangun Mental Pemain

Usai gilas Curacao dua kali pertandinga di ajang FIFA Matchday, Shin Tae-yong incar rangking FIFA lebih tinggi.-PSSI-

JAKARTA, DISWAY.ID – Usai gilas Curacao dua kali pertandingan di ajang FIFA Matchday, Shin Tae-yong incar rangking FIFA lebih tinggi.

Setelah berhasil mengalahkan Curacao pada pertandingan pertama di Stadion Pakansari, Bogor dengan skor 2-1, timnas Indonesia lembali berhasil memenangkan pertandingan dengan skor 3-2 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api.

Harapan Shin Tae-yong tersebut diungkapkan setelah pertandingan kedua dengan Curacao lalu.

“Saya berharap nantinya tim Indonesia akan mendapatkan lawan dari rangking FIFA lebih tinggi lagi,” terang pelatih timnas ini.

BACA JUGA:Penampakan Putri Candrawathi Pakai Baju Tahanan: Tolong Titip Anak Saya

BACA JUGA:3 Jenderal Melenggang Bebas dari Jeratan Ferdy Sambo

Shin Tae-yong mengungkapkan bahwa ini dilakukan untuk meningkatkan peforma dari timnas Indonesia.

Dengan mendapatkan lawan yang dengan peringkat lebih tinggi di FIFA tentunya akan memberikan pengalaman bertangding yang lebih baik lagi.

Tidak hanya dari sisi mental, namun juga dari pengalaman bertanding sehingga tim akan berkembang.

BACA JUGA:Catat! Spek Down BBM Dari Pertamax ke Pertalite Bikin Boros, Perpendek Usia Pakai Spare Parts

BACA JUGA:Isu Keterlibatan 3 Kapolda di Skenario Sambo Terjawab, Kapolri: Divpropam dan Timsus Sudah Periksa

Dari hasil kemangan berhasil diperoleh, timnas Indonesia mendapatkan apresiasi dari Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA).

Pasalnya timnas Indonesia menjalani dua pertandingan FIFA Matchday yang semuanya berakhir dengan kemenangan. 

Kemenangan bagi skuad asuhan Shin Tae-yong ini membuat peringkat Indonesia menjadi semakin membaik di ranking FIFA.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: