Deretan Makanan yang Dapat Turunkan Kolestrol, Patut Dicoba!

Deretan Makanan yang Dapat Turunkan Kolestrol, Patut Dicoba!

Kolesterol adalah jenis lemak yang ditemukan dalam aliran darah dan tubuh sebenarnya membutuhkan zat ini agar organ-organ di dalamnya dapat berfungsi dengan baik. -freepik-

JAKARTA, DISWAY.ID - Bahaya kolesterol tinggi bisa muncul akibat kebiasaan tidak sehat yang mungkin sering Anda lakukan, seperti mengonsumsi makanan berlemak dan jarang berolahraga. 

Jika kolesterol tinggi ini tidak diatasi, kita akan berisiko mengalami masalah kesehatan yang serius, seperti serangan jantung dan stroke.

Akan tetapi terdapat deretan makanan yang dapat turunkan kolestrol dan patut dicoba.

Kolesterol adalah jenis lemak yang ditemukan dalam aliran darah dan tubuh sebenarnya membutuhkan zat ini agar organ-organ di dalamnya dapat berfungsi dengan baik. 

BACA JUGA:Lee Seung Gi Umumkan Pernikahan, Nama Yoona SNSD Jadi Trending Topik, Netizen: Kapalku Karam

BACA JUGA:Biaya JPO Dekat Skywalk Kebayoran Lama Tembus Rp 25 Miliar, Pemprov DKI Jakarta Siapkan Anggaran

Namun, jumlah kolesterol ini harus dijaga agar tetap pada kadar yang tepat. 

Jika berlebihan, kolesterol justru dapat menghambat aliran darah dan menimbulkan berbagai gangguan kesehatan.

Jenis-Jenis Kolesterol

Kolesterol umumnya terbagi menjadi beberapa jenis dan masing-masing memiliki kadar normal yang berbeda. Kadar kolesterol ini bisa diketahui melalui pemeriksaan atau cek kolesterol secara rutin, setidaknya setiap empat tahun sekali. 

Berikut ini adalah beberapa jenis kolesterol yang ada di dalam tubuh:

BACA JUGA:Astaga Pesawat Susi Air Dibakar di Papua, Tulisan Pilu Susi Pudjiastuti untuk Pilot Panen Komentar

BACA JUGA:Rasa Cemas Susi Pudjiastuti Saat Pesawatnya Dibakar dan Pilot Susi Air Disandera OPM

High-density lipoprotein (HDL)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: