Modal Investasi Xinyi Dipertanyakan Komisi VI, Bahlil Lahadalia: Dia Tidak Sendiri

Modal Investasi Xinyi Dipertanyakan Komisi VI, Bahlil Lahadalia: Dia Tidak Sendiri

Bahlil mengungkapkan bahwa nantinya Xinyi tidaklah sendiri berinvestasi di Eco City Rempang, namun Xinyi merupakan perwakilan dari beberapa perusahaan tersebut.-tangkapan layar youtube@TVR PARLEMEN-

Selain itu menurut Bahlil, dalam proyek ini juga tidak menggunakan anggaran APBN, namun murni urusan investasi dan bisnis.

BACA JUGA:Daftar Tarif LRT Jabodetabek Oktober, Tidak Lagi Tarif Flat Rp 5.000

BACA JUGA:Kualitas Udara Jakarta Nomor 2 Terburuk Dunia Hari Ini

Masih dengan Bahlil bahwa nantinya masyarakat akan diberikan sertipikat dengan luas tanah 500 meter persegi dalam bentuk hak milik pada masyarakat yang terkena dampak relokasi atau pengeseran ke Tanjung Banon bukan ke Dapur Tiga.

Sedangkan Muhammad Rudi yang merupakan Ketua BP Batam sekaligus Wali Kota Batam mengungkapkan bahwa saat ini terdapat 10 investasi asing di Batam.

Adapun 10 perusahaan besar yang berinvestasi di Batam di antaranya dari Singapura, Perancis, Jerman, Taiwan, Hongkong, China, Jepang, Luxembourg, Malaysia dan Belanda.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads