Reaksi Kocak Netizen Lihat Tampang Komeng di Surat Suara Pemilu, Ini Kata Cing Abdel

Reaksi Kocak Netizen Lihat Tampang Komeng di Surat Suara Pemilu, Ini Kata Cing Abdel

Pemilu 2024-Komeng trending saat muncul di surat suara sebagai calon DPD-X

"Bingung, kebanyakan. Tapi ada Jihan Fahira, eh ada Komeng juga...Komeng lebih bersuara," kata netizen. 

Komeng maju sebagai calon independen DPD dari dapil Jawa Barat. 

Pencalonannya mendapat reaksi kocak dari komedian lainnya yakni Abdel alias Cing Abdel. 

Abdel mengunggah postingan balasan chat kocak dengan Komeng. 

“Buset, gue nanya di twitter banyak yang milih lo pak. Semoga beneran masuk senayan,” tulis Cing Abdel. 

“Ini ane udah d Senayan pa, di daerah Patal lagi ngopi. Biar deket kalo ada panggilan,” jawab Komeng kocak. 

BACA JUGA:Prabowo-Gibran 'Ngegas' 53.27 persen di KawalPemilu.org, Anies-Cak Imin dan Ganjar-Mahfud Kedodoran?

Profil Komeng

Komeng lahir di Jakarta pada 25 Agustus 1970. Nama aslinya, Alfiansyah Bustami. 

Karier Komeng meraih gelar Sarjana Ekonomi (S.E.) dari Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Tribuana Bekasi.

Sebelum meraih gelar itu, dia aktif berkecimpung di dunia hiburan tanah air, dengan mengawali langkahnya sebagai penyiar Radio SK Jakarta pada 1993 silam.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads