5 Resep Olahan Daging Kurban saat Idul Adha, Mudah dan Nggak Bikin Bosan

5 Resep Olahan Daging Kurban saat Idul Adha, Mudah dan Nggak Bikin Bosan

Resep olahan daging kurban saat Idul Adha yang mudah dan nggak bikin bosan.-freepik-

JAKARTA, DISWAY.ID - Hari Raya Idul Adha identik dengan menyantap olahan daging kurban, seperti kambing dan sapi.

Seperti yang diketahui bahwa sebentar lagi umat Islam akan merayakan Hari Raya Idul Adha.

Di Indonesia, Hari Raya Idul Adha 1445 H diperkirakan jatuh pada Senin, 17 Juni 2024.

BACA JUGA:Resep Rendang Sapi Empuk, Cocok untuk Menu Idul Adha

BACA JUGA:Usia 94 Tahun, Satini Tergolong Jamaah Haji Lincah, Resep Sehatnya Sayur Bening Kelor dan Ikan Teri

Umumnya, daging kurban banyak diolah menjadi sate yang dibakar dan dinikmati bersama dengan keluarga atau teman.

Nah, agar berbeda dan tidak bosan. Disway.id telah merangkum sejumlah resep olahan daging kurban.

Olahan daging kurban mulai dari tongseng, tengkleng, hingga oseng mercon bisa kamu coba di rumah.

Bahannya yang tidak banyak memakan rempah dan cara membuatnya yang mudah bisa kamu coba di rumah bersama orang tersayang.

Resep Olahan Daging Kurban saat Hari Raya Idul Adha

Berikut deretan resep olahan daging kurban untuk merayakan Idul Adha 2024.

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Jus Pare untuk Turunkan Kadar Gula Darah, Gampang Banget!

BACA JUGA:Resep Telur Kukus Korea, Ide Menu Sarapan Simpel

1. Resep Gulai Kambing

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: