Ridwan Soplanit Ungkap Ketakutan Anak Buahnya Saat Berhadapan Dengan Seorang Kadiv Propam Polri

Ridwan Soplanit Ungkap Ketakutan Anak Buahnya Saat Berhadapan Dengan Seorang Kadiv Propam Polri

Ridwan Soplanit saat memberikan kesaksian di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan-Intan Afrida Rafni-

BACA JUGA:Bukan di Monas, Reuni Aksi 212 Bakal Digelar di Masjid Ini, Ada Alasannya Tersendiri

BACA JUGA:Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023, Korlantas Cek Kesiapan Pos Jawa Barat dan Jawa Tengah

Hakim kembali bertanya kepada Ridwan yang saat itu para anggotanya takut kepada Ferdy Sambo.

“Seberapa besar ketakutan anggota saudara sama terdakwa Ferdy Sambo pada saat itu,” tanya hakim.

Ridwan menjawab pertanyaan hakim jika anak buahnya takut kepada mantan Kadiv Propam itu karena tingkatannya sudah jauh di atas para anggotanya.

BACA JUGA:Ferdy Sambo Sebut Ismail Bolong dan Komjen Agus Sempat Diperiksa Propam

BACA JUGA:Link Live Streaming Belanda vs Qatar di Piala Dunia 2022: Ambisi Der Oranje Amankan Tiket ke Babak 16 Besar

“Ya saat itu pak Ferdy Sambo sebagai kadiv Propam Polri,” ungkap Ridwan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Hakim kembali memastikan ketakutan anggota Ridwan saat melakukan penyidikan dan meminta pada Ridwan untuk mengambarkan yang dirasakan oleh anak buahnya tersebut.

“Karena kita berhadapan dengan seorang kadiv Propam yang mulia dan kita lihat dari awal-awal TKP Propam sudah ada. Mereka sudah berada disitu yang kita bayangkan kita di dalam pengawasan Kadiv Propam Mabes Polri,” ujarnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads