PT KAI Daop 1 Jakarta Minta Maaf Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Pasar Senen dan Gambir Terganggu Banjir, Berikut Pola Operasinya

PT KAI Daop 1 Jakarta Minta Maaf Perjalanan Kereta Api dari Stasiun Pasar Senen dan Gambir Terganggu Banjir, Berikut Pola Operasinya

PT KAI/Istimewa-PT KAI/Istimewa-PT KAI/Istimewa

5. KA Argo Parahyangan tujuan Bandung 

Keberangkatan Stasiun Pasar Senen

1.KA 7032 Kertajaya tambahan tujuan Surabaya Pasar turi

2.KA 162 Tawangjaya Premium tujuan Semarang Tawang

3.KA 292 Bengawan tujuan Purwosari

4.KA 130 Darmawangsa tujuan Surabaya Pasar turi

BACA JUGA:Kembang Api Meledak di Tangan Wakil Bupati Kaur, 4 Jarinya Hancur, Begini Kronologi Hingga Dilarikan ke RS

BACA JUGA:Kuota Pendaftaran PPPK Kemenhub Belum Terpenuhi, Tersedia Lowongan Lulusan SMA

5.KA 7034 Brantas tambahan tujuan Blitar

6.KA 110 Brantas tujuan Blitar

7.KA 256A Kertajaya tujuan Surabaya Pasar Turi 

Eva Mengatakan, Untuk mengantisipasi kelambatan yang lebih tinggi sejumlah perubahan pola operasi juga dilakukan untuk beberapa Kereta Api diantaranya.

“Kereta Api Matarmaja, Kereta Api Brantas tambahan, Kereta Api Brantas,  Kereta Api Majapahit dan Kereta Api Brawijaya dengan berjalan memutar melalui lintas selatan melewati Cirebon, Purwokerto, Kroya, Yogyakarta, Solo, Madiun, Mojokerto, Surabaya Gubeng sehingga tidak melalui lintas utara atau wilayah Semarang,” ujar Eva.

PT KAI saat ini sedang berupaya melakukan perbaikan jalur akibat genangan air, dan melakukan upaya untuk mengalihkan aliran air agar tidak menggenangi jalur kereta api sehingga perjalanan kereta api kembali normal.

BACA JUGA:Cara Daftar DTKS Agar Dapat 3 Bansos Tahun 2023, Bisa Pakai Aplikasi di Play Store

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads