2,5 Jam Prabowo Jajal Jet Tempur F-16 Falcon: Ternyata Sulit Jadi Penerbang, Kita Akan Tambah Rafael Prancis!

2,5 Jam Prabowo Jajal Jet Tempur F-16 Falcon: Ternyata Sulit Jadi Penerbang, Kita Akan Tambah Rafael Prancis!

Momen Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto saat jajal jet tempur F-16 Falcon-Foto/Instagram/@bachren71-

Untuk sebuah negara besar, tidak bisa pertahanan negara berdasarkan harapan, melainkan harus berdasarkan persiapan.

“Penambahan pesawat tempur itu suatu keharusan. Kita akan tambah Rafale dari Prancis dan sedang dalam negosiasi untuk pesawat lainnya,” ujarnya.

“Untuk TNI AL Kapal selam, fregat, kapal cepat, kapal peluru kendali sangat prioritas juga. Kita berharap di akhir tahun, 27 kapal perang kita sudah dimodernisasi,” lanjutnya, merujuk pada program modernisasi 41 kapal perang eksisting.

Penganugerahan Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU tertuang dalam Keputusan Kepala Staf Angkatan Udara Nomor Kep/48/11/2023 tentang Pemberian Hak untuk Menerima dan Memakai Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI Angkatan Udara.

BACA JUGA:Depan Prabowo Subianto, Kehadiran Sandiaga Uno di Harlah PPP ke-50 Direspons Riuh Para Kader, Mardiono Bilang Begini...

Selanjutnya dalam Surat Keputusan Kasau itu disebutkan, Menhan Prabowo Subianto berhak untuk menerima dan memakai Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI Angkatan Udara.

Penganugerahan ini sebagai penghargaan atas jasa-jasanya yang telah ditunjukkan dalam kerja sama yang baik dan dukungannya selama ini dalam melaksanakan tugas pengabdian kepada bangsa dan negara.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads