Jaga Ekosistem Laut, Kabaharkam Polri Dukung Transpalantasi Terumbu Karang

Jaga Ekosistem Laut, Kabaharkam Polri Dukung Transpalantasi Terumbu Karang

Korps Kepolisian Perairan dan Udara (Korpolairud) Baharkam Polri berupaya menjaga ekosistem laut dengan menyelenggarakan kegiatan transplantasi terumbu karang di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu. --Anisha Aprilia

BACA JUGA:Judol hingga Tawuran Jadi Ancaman Pelajar, Mendikdasmen Gandeng Polri untuk Memberantas

"Dengan semangat sinergitas yang tinggi, Polairud Baharkam Polri berkomitmen untuk terus memberikan kontribusi yang berarti, bukan hanya dalam menjaga keamanan di perairan, tetapi juga dalam menjaga dan melestarikan sumber daya alam laut untuk masa depan yang lebih baik," tutupnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads