1.054 KK Warga Kolong Jembatan di Jakarta Bakal Direlokasi ke Rusunawa, Ini Daftarnya
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bakal merelokasi 1.054 Kepala Keluarga (KK) warga yang tinggal di kolong jembatan ke Rumah Susun Umum Sewa (Rusunawa).--disway
Berikut sebaran 1.054 KK yang akan direlokasi ke rusun-rusun yang tersebar di Jakarta Pusat sebanyak 92 KK, Jakarta Utara 822 KK, Jakarta Barat 139 KK dan Jakarta Timur satu KK.
BACA JUGA:3 Pemuda Nekat Nyabu di Bawah Kolong Jembatan Gantung Daan Mogot
Daftar KK Kolong Jembatan yang Akan Direlokasi
Jakarta Pusat
Warga asal kolong Jembatan Tomang direlokasi ke lima rusunawa:
- KS Tubun (20 KK)
- Jati Rawasari (9 KK)
- Karang Anyar (9 KK)
- Tongkol (43 KK)
- Cibesel (11 KK)
BACA JUGA:3 Pemuda Nekat Nyabu di Bawah Kolong Jembatan Gantung Daan Mogot
Jakarta Utara
- Marunda (59 KK)
- Padat Karya (179 KK)
- Nagrak (175 KK)
- Tongkol (68 KK)
- Cibesel (11 KK)
- Rorotan (93 KK)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: