Polisi Turki Rilis 113 Surat Penangkapan Terhadap Para Kontraktor Terkait Ribuan Gedung Runtuh Akibat Gempa 7,8 M

Polisi Turki Rilis 113 Surat Penangkapan Terhadap Para Kontraktor Terkait Ribuan Gedung Runtuh Akibat Gempa 7,8 M

TIM PENYELAMAT melongok ke kolong reruntuhan untuk mencari korban di Kahramanmaras, Turki, 9 Februari 2023.-OZAN KOSE-AFP-

Saat berada di Provinsi Kahramanmaras, Kepala bantuan PBB mengatakan, "Gempa ini adalah peristiwa terburuk dalam 100 tahun terakhir. 

"Menurutku ini adalah bencana alam terburuk yang pernah ku lihat dan juga tanggapan internasional paling luar biasa," Kata Martin Griffiths, dikutip Disway.id dari BBC.

BACA JUGA:Kisah Adnan Muhammet Minum Urine Sendiri Dibawah Reruntuhan Setelah Gempa Turki

Pendapat Para Ahli

Selama bertahun-tahun para ahli memperingatkan bahwa banyak bangunan baru di Turki yang tidak aman karena adanya korupsi endemik dan kebijakan pemerintah.

Prof David Alexander, pakar perencana dan manajemen darurat di University College London mengatakan banyak gedung yang tidak tahan gempa secara aturan kontruksi.

"Intensitas maksimum gempa ini sangat dahsyat tetapi belum tentu cukup untuk meruntuhkan bangunan yang dibangun dengan baik."

"Di sebagian besar tempat, tingkat goncangan kurang dari maksimum, jadi kami dapat menyimpulkan dari ribuan bangunan yang runtuh, hampir semuanya tidak tahan terhadap aturan konstruksi gempa yang diperkirakan secara wajar," bebernya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: