Belum Adanya Tersangka Dalam Kasus Tewasnya Brigadir J, Kompolnas Ungkap Alasannya.

Belum Adanya Tersangka Dalam Kasus Tewasnya Brigadir J, Kompolnas Ungkap Alasannya.

Terkait dengan belum adanya tersangka dalam kasus tewasnya Brigadir J tersebut, pihak Kompolnas menjelaskan alasan di balik sikap Polri itu.-ilustrasi-

Autopsi ulang juga bisa menjadi bagian dari satu alat bukti nantinya yang kesimpulannya nanti diberika oleh dokter forensik yang melakukan autopsi ulang secara independen.

"Itu sudah menyampaikan berapa lama waktunya dan hasilnya tidak bisa cepat disampaikannya,” ucapnya.

BACA JUGA:Irjen Napoleon Bonaparte Desak Pembunuh Brigadir J Mengakui Perbuatannya: Nggak Susah Dek Hidup Dipenjara

BACA JUGA:Polisi Musnakan Ratusan Narkotika Yang Didapati Sejak Mei Hingga Juli 2022

“Sebenanrnya semua prosesnya masih berjalan karena kepentinganya mencari alat bukti," tandasnya.

Sementara itu, juga telah diberitakan bahwa Mantan Kadivkum Polri, Irjen Pol Aryanto Sutadi meyakini bahwa saat ini Bharada E sudah sangat layak untuk dijadikan tersangka dalam kasus pembunuhan Nofriansyah Yoshua Hutabarat alias Brigadir J.

Hal itu karena Bharada E lah sosok yang sudah menembak mati Brigadir J dalam insiden berdarah yang berlangsung di rumah Irjen Pol Ferdy Sambo pada 8 Juli 2022 lalu.

Menurutnya, dalam proses penyidikan polisi sangat lumrah apabila seseorang dianggap sebagai tersangka meski menyebut dirinya melakukan kekerasan demi membela dirinya sendiri.

BACA JUGA:Anggota Brimob Tembak Prajurit TNI di Yahukimo Papua, Korban Dilarikan ke Rumah Sakit, Apa Pemicu Masalahnya?

BACA JUGA:Aktivitas Brigadir J dengan ADC Lain Perlu Dicocokan, Komnas HAM Akan Panggil Istri Ferdy Sambo dan ART

Aryanto Sutadi menyampaikan hal tersebut dalam video yang diunggah oleh kanal YouTube Polisi Ooh Polisi dengan judul 'BHARADA E LEBIH SAKTI DARI JENDERAL?' pada Kamis, 28 Juli 2022.

"Di dalam LP pertama pun itu ya, pak ya, sekalipun itu nantinya dia (Bharada E) hanya membela diri, tapi dalam penyidikan kayak gitu tuh lazim," tutur Aryanto.

"Lazimnya tuh selalu bahwa laporannya tetap ada penodongan dan segala macamnya itu, tapi karena (ada) korban yang meninggal itu maka Bharada E layak untuk dijadikan tersangka," ucapnya menambahkan. 

BACA JUGA:Bharada E Layak Dijadikan Tersangka Pembunuhan Brigadir J, Ucap Eks Kadivkum Polri dan Eks Kabareskrim

BACA JUGA:Komentar Keras Soal Kasus Brigadir J, Napoleon Bonaparte: Gak Usah Sembunyi, Ngaku Kau!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: