Petarung Indonesia Jeka Saragih Kalah dari Westin Wilson di Ronde Pertama Laga UFC
Petarung Indonesia Jeka Saragih Kalah dengan Arm-Bar Westin Wilson di Ronde Pertama Laga UFC-jekasaragih/Instagram-
Sedangkan bagi Jeka Saragih, ini menjadi kekalahan kekalahan pertama yang sebelumnya memiliki rekor 14 menang dan 3 draw tersebut.
Jeka Saragih menjadi petarung Indonesia asal Sumatera Utara pertama mendapat kontrak di UFC.
Debut Jeka Saragih di Octagon milik Dana White,menang KO atas Lucas Alexander pada November 2023 silam.
BACA JUGA:Rahul Pinem Petarung MMA Meninggal Dunia, Akun Medsos Ramai Dibanjiri Doa dan Pertanyaan Netizen
BACA JUGA:Diiringi Barongsai, Atlet PON DKI dari 64 Cabor Diarak di CFD Bundaran HI
Putra Simalungun kemudian melawan Wilson pada laga kedua di UFC sekaligus pertarungan ke-18 di pentas mixed martial arts (MMA).
Namun akhirnya, Jeka Saragih mengalami kekalahan pertama di ronde pertama saat bertarung dengan wilson.
Wilson yang menjadi lawan Jeka adalah lawan yang punya pengalaman 25 kali bertarung di ajang MMA.
Sementara di UFC, Wilson sudah dua kali tampil dan selalu kalah.
Jeka dan Wilson tergabung dalam premilinary card ini digelar pada urutan ketiga.
BACA JUGA:3 Wakil Indonesia Melaju ke Final Australia Open 2024, The Daddies Beri Harapan
Jeka yang berjuluk Si Tendangan Maut memiliki kemampuan stand up fight yang bagus.
Namun petarung yang pernah menjadi juara One Pride harus mengakui kekalahan dari Wilson yang juga jago dalam ground fight.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: