Khilafatul Muslimin Deklarasi Akui NKRI dengan 5 Pernyataan, PLT Wali Kota Tri Adhianto Ikut Hadir

Khilafatul Muslimin Deklarasi Akui NKRI dengan 5 Pernyataan, PLT Wali Kota Tri Adhianto Ikut Hadir

Khilafatul Muslimin deklarasi akui NKRI dengan 5 pernyataan dilakukan oleh Yayasan Pendidikan Khilafatul Muslimin wilayah Kota Bekasi. -tuahta simanjuntak-

BACA JUGA:Ayu Ting-ting Kaget Jordi Onsu Kasih Kejutan Ulang Tahun Untuknya: Ya Namanya Sama-sama Saling..

BACA JUGA:Soal Kasus Meninggal karena Covid-19 di Jakarta Barat, Ini Pernyataan Resmi Dinkes

3. Bertekad menyelenggarakan pengelolaan Pondok Pesantren dan Pendidikan yang berada di dalam Yayasan Khilafatul Muslimin Bekasi Raya Kota Bekasi dengan menjunjung tinggi prinsip kebhinekaan, toleransi beragama dan menolak radikalisme yang bertentangan dengan Pancasila.

4. Bertekad mengajak segenap tenaga pendidik, kependidikan dan peserta didik di bawah naungan yayasan Khilafatul Muslimin Bekasi Raya Kota Bekasi untuk mencegah penyebaran seluruh paham yang mengancam persatuan dan kesatuan Republik Indonesia 

5. Bertekad hidup berdampingan dengan segenap masyarakat sekitar secara harmonis dan menjunjung tinggi asas Bhineka Tunggal Ika. (tuahta simanjuntak)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: